Kini di era MEA 2015 war for talent antar organisasi telah menjadi kenyataan di depan mata kita. Kebutuhan unit kerja, organisasi dan kepesatan peningkatan perusahaan tidak diiringi ketersediaan penawaran profesional yang sepadan. Hal ini mengakibatkan perang talenta memanas hingga ke level tertinggi. Persaingan perekrutan dan pembajakan talenta profesional bahkan menghadirkan praktik perang talenta di luar batas logika akal sehat. The demands for talent for exceeds supply. Manajemen talenta, tak pelak merupakan salah satu isu prioritas yang paling membuat pusing para eksekutif puncak dewasa ini

Minggu, 03 Januari 2016

4 Karir Di Zaman Modern Yang Tawarkan Gaji Besar

Pastinya setiap orang pasti memiliki keinginan yang sama, yaitu sukses dalam berkarir. Bahkan kesuksesan ini akan menjadi satu target yang sangatlah utama yang akan dikejar oleh sebagian besar karyawan atau pegawai di manapun berada. Namun Anda harus mengetahui hal ini, di zaman yang serba modern ini, ada beberapa karir yang memang bisa memberikan Anda penghasilan yang jumlahnya memang besar.
Bagi Anda yang memang memiliki jiwa kreatif ataupun inovatif, ada beberapa karir yang memang sangat menjanjikan ada dihadapan Anda. Untuk saat ini,tidak sedikit hobi yang pastinya bisa langsung disulap menjadi sebuah profesi yang menjanjikan, dan pastinya hasil yang didapat akan sangat memuaskan Anda yang menjalankannya.
Dan berikut ini ada beberapa profesi yang memang menjanjikan kehidupan yang sukses serta penghasilan yang akan sangat menjanjikan, dan berikut ini diantaranya:



1. Koreografer
Koreografi yaitu salah satu teknik serta gerak tari yang sangatlah indah dan dipadukan dengan beberapa pola yang sangatlah khas. Dan saat ini, jasa koreografi tidak hanya terbatas pada dunia teater ataupun drama. Banyak diantaranya orang-orang yang menggunakan jasa koreografi untuk acara-acara pernikahan, ulang tahun, parade, fashion show, bahkan untuk acara-acara yang memang terkesan besar sekalipun.
Oleh karena itu tidak heran, jika untuk saat ini jasa sebagai seorang koreografi akan sangat semakin dibutuhkan dari waktu ke waktu. Dan bagi Anda yang memang memiliki hobi menari serta kreatif membentuk beberapa gerakan yang baru, maka Anda bisa mengembangkan hobi Anda ini agar bisa menjadi salah satu karir yang lebih cemerlang di masa yang akan datang. Itu hanya lantaran untuk waktu ini, dan pekerjaan tersebut akan menghasilkan penghasilan yang cukup menjanjikan.

2. Perencana acara pernikahan
Pastinya setiap orang menginginkan menikah serta mengikat hubungan dengan pasangan yang sangat disayangi. Walau demikian, sepandai apapun Anda merencanakan hal ini, pastinya Anda akan mendapatkan banyak kendala. Dan ketika itu, akan semakin banyak orang-orang yang memang menyadari pentingnya ada seorang perencana pernikahan.
Ketika hal itu terjadi, maka pasangan yang akan menikah tidak akan repot-repot lagi untuk ketar-ketir sibuk di hari bahagianya menyiapkan berbagai macam hal. Jika Anda ingin menjadi seorang perencana pernikahan, maka Anda harus benar-benar jago dalam melakukan negosiasi harga, memiliki banyaknya jaringan, serta memiliki kehandalan dalam meyakinkan orang lain. Dan karir yang satu ini juga bisa menghasilkan jenjang karir yang sangatlah cemerlang serta akan menghasilkan keuntungan dalam jumlah yang cukup besar pula serta tidak akan pernah tergantung pada kondisi pasar.

3. Desainer interior
Siapa sih orang yang tidak ingin hidup di rumah yang indah serta dalam suasana yang nyaman? Dan pastinya hal ini tidak akan pernah diperoleh dengan sendirinya tanpa adanya bantuan dari para desainer interior. Jika mengingat saat ini banyak jumlah perumahan yang semakin meningkat, maka jasa seorang desainer interior akan semakin dibutuhkan. Itu dikarenakan para ahli profesional mampu membuat sebuah rancangan rumah yang sangatlah indah serta menggambarkan gaya hidup sang pemilik.
Namun untuk saat ini, jasa desainer interior bukan hanya diperlukan untuk merancang gambaran rumah, namun juga diperlukan untuk merancang kantor, mall, lembaga pendidikan, serta banyak tempat-tempat lainnya. Jika Anda merasa cukup handal dalam hal ini, pastinya karir yang satu ini juga bisa memberikan penghasilan yang sangatlah besar.

4. Penulis
Jika Anda merasa kalau diri Anda seseorang yang memiliki jiwa kreatif, memiliki pemikiran yang liberal serta sangat senang belajar hal-hal yang baru, sepertinya menulis merupakan salah satu karir yang tepat untuk Anda jalankan. Sebagai seorang penulis yang baik, maka Anda akan terus dituntut untuk bisa menuangkan isi dari pemikiran pribadi Anda ke dalam sebuah tulisan serta bisa langsung dinikmati oleh para pembaca.
Menjadi seorang penulis akan banyak memiliki pilihan karir, misalnya seperti copywriter, jurnalis, kolumnis, novelis. Namun jangan salah, menjadi seorang penulis akan menawarkan gaji yang sangatlah besar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar